Coco Side Table berbentuk oval ini memiliki dua lapisan indah dengan tepi berpembatas, terbuat dari kayu jati guna-ulang berkualitas tinggi yang kokoh, secara tradisional dikerjakan oleh perajin kami yang terampil. Kaki besi yang ramping melengkapi tampilan modern meja ini, sekaligus memberikan desain yang ringan dan elegan.